Assalamualaikum Wr. Wb.
Alhamdulillah, puji sukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa atas terlaksananya pengembangan Website Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Bengkalis. Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Bengkalis merupakan perpanjangan tangan pemerintah untuk memfasilitasi dan mempromosikan daerah Kabupaten Bengkalis serta berkomitmen melayani investor dengan cara menyajikan informasi yang akurat tentang penyelenggaraan perizinan berusaha dan nonperizinan, potensi ekonomi, dan sektor-sektor yang diunggulkan. Kami berharap website ini dapat berfungsi sebagai referensi bagi investor sehingga dapat berinvestasi di Kabupaten Bengkalis.
Sebagai Kepala DPMPTSP, kami ingin menyampaikan bahwa kami siap untuk melayani dan memfasilitasi semua pihak yang berminat untuk melakukan pengurusan perizinan berusaha dan nonperizinan serta untuk menanamkan modalnya dan melaksanakan kegiatan bisnis di Kabupaten Bengkalis, bekerja sama membangun yang berkelanjutan dan berwawasan "Mewujudkan Pengelolaan Potensi Keuangan Daerah, Sumber Daya Alam, dan Sumber Daya Manusia Yang Efektif Dalam Memajukan Perekonomian”.
Kami menyadari masih terdapat kekurangan dalam pengembangan website ini, untuk itu kritik dan saran yang sifatnya membangun demi perbaikan website ini akan kami terima dengan senang hati, semoga website ini dapat bermanfaat sebagaimana yang diharapkan.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Plt. Kepala DPMPTSP Kabupaten Bengkalis
MUHAMMAD THAIB, SH, MH
Pembina (IV/a)
NIP. 19780912 201001 1 003
MANDAU - Bupati Bengkalis Kasmarni melakukan perpanjangan Perjanjian Kerja Sama (PKS) jaminan sosial ketenagakerjaan bagi pekerja rentan Kabupaten Bengkalis, di Ballroom Hotel Surya Duri, Rabu, 27 Desember 2023.
Selengkapnya...
BENGKALIS - Gesa pembangunan jembatan penghubung Pulau Bengkalis dengan Pulau Sumatera (Sungai Pakning), Tim Studi Kelayakan melakukan presentasi akhir di hadapan Wakil Bupati Bengkalis, Dr H Bagus Santoso.
Selengkapnya...
MANDAU, PROKOPIM - Bupati Bengkalis melalui Asisten Ekonomi dan Pembangunan Setda Kabupaten Bengkalis Toharuddin menghadiri kegiatan majelis shalawat, zikir, syarafal anam, berzanji dan shalawat dulang sempena Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, bertempat di Masjid Al-Kifah Kecamatan Mandau, Minggu (24/12/2023).
Selengkapnya...
BENGKALIS - Pada hari kedua Anugerah Buku Negera yang dianjurkan Pengurusi Lembaga Pengelola Yayasan Pembangunan Buku Negara, H Muhammad Isa Selamat terima Anugerah Tokoh Penerbitan Serantau- Asean, tanggal 22 Desember 2023
Selengkapnya...
BENGKALIS - Ribuan masyarakat Bengkalis, memadati suasana Car Free Night (CFN) Wisata Kampung Melayu, di Stadion Muhammad Ali, Desa Air Putih, Kecamatan Bengkalis, Sabtu malam, 23 Desember 2023.
Selengkapnya...
PEKANBARU - Bupati Bengkalis Kasmarni bersama Wakil Ketua DPRD Bengkalis Sofyan menerima Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (LHP BPK) RI Perwakilan Provinsi Riau, di Auditorium BPK Provinsi Riau, Jum'at, 22 Desember 2023.
Selengkapnya...
PEKANBARU - Pemerintah Kabupaten Bengkalis di bawah kepemimpinan Bupati Kasmarni dan Wakil Bupati Bagus Santoso kembali menerima penghargaan tertinggi keterbukaan informasi yang digelar Komisi Informasi (KI) Riau, dengan kualifikasi Informatif.
Selengkapnya...
Bupati Kasmarni Resmikan Gedung Baru Roro Tanjung Pagar dan Serahkan Mobil Operasional
Selengkapnya...
BENGKALIS - Setelah menunggu 19 tahun terhitung dari tahun 2004, di masa kepemimpinan Bupati Bengkalis Kasmarni, Pemerintah Kabupaten Bengkalis meraih Anugrah Parahita Ekapraya (APE) kategori Pratama dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA).
Selengkapnya...
BENGKALIS - Saat ini Inovasi merambah dunia budidaya ikan di Desa Teluk Papal dengan pengenalan Sistem Pemantauan Kualitas Air berbasis smartphone.
Selengkapnya...
1. | PKKPR |